FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KONSUMEN DALAM MENGGUNAKAN JASA GRAB-FOOD DI KOTA PALU

Patricia Lontaan, Ponirin Ponirin

Abstract


Abstrak 

Tujuan penelitian ini yaitu ingin mengetahui faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi konsumen dalam menggunakan jasa Grab-food di Kota Palu. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah konsumen yang menggunakan jasa Grab-food di Kota Palu. Teknik penarikan sampel menggunakan purposive sampling, dengan jumlah sampel sebanyak 108 responden. Pengambilan data menggunakan kuesioner. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat 4 (empat) faktor terbentuk yang menjadi penentu konsumen dalam menggunakan jasa Grab-food di Kota Palu. Ke empat faktor tersebut adalah faktor kualitas pelayanan, faktor kemudahan layanan, faktor penanganan keluhan dan kualitas sistem, dan faktor promosi dan efisiensi waktu yang merupakan hasil dari 14 variabel yang dianalisis.

Kata Kunci: Analisis Faktor, Transportasi Online

Abstract

The purpose of this study is to find out what factors influence consumers in using services Grab-food in Palu City. This type of research used is quantitative research. The population in this study are consumers who use services Grab-food in Palu City. Sampling technique using purposive sampling, with a total sample of 108 respondents. Retrieval of data using a questionnaire. The results of this study indicate that there are 4 (four) formed factors that determine consumers' use of services Grab-food in Palu City. These four factors are service quality factors, service ease factors, complaint handling factors and system quality, and promotion and time efficiency factors which are the results of the 14 variables analyzed.

Keywords: Factor Analysis, Transportation.


Keywords


Analisis Faktor, Transportasi Online

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.22487/jimut.v9i4.350

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

e-ISSN: 2443-3578
p-ISSN: 2443-1850

Contact Person:
Juliana Kadang: julikadang@gmail.com