PENGARUH KOMPETENSI DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA KANTOR DINAS PERHUBUNGAN KOTA PALU

Rahmat Ghazali, Lina Mahardiana, Risnawati Risnawati

Abstract


The purposes of this study are: 1) to determine and analyze the influence of competence and work discipline on the performance of employees at the Department of Transportation in Palu City; 2) to determine and analyze the influence of competence on the performance of employees at the Department of Transportation, Palu City; 3) to determine and analyze the influence of work discipline on the performance of employees at the Department of Transportation, Palu City. The sample of study consists of 56 people. Method of data analysis is multiple linear regressions with regression equation model as follows: Y = 1.070 + 0.635X1 + 0.152X2. The result of the simultaneous test shows that the competence and work discipline have positive and significant influence on the employees’ performance. Partial test shows the competence variable has a positive and significant influence on employees’ performance, while work discipline has positive and non-significant influence on employees’ performance. The coefficient of determination shows the value of R-Square of 0.649, which shows that 64.9% employees’ performance influenced by the competence and work discipline variables, and 35.1% influenced by other variables that are not examined in this study.

 

Tujuan penelitian ini adalah: 1) untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh kompetensi dan disiplin kerja terhadap kinerja pegawai pada kantor Dinas Perhubungan Kota Palu; 2) untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh kompetensi terhadap kinerja pegawai pada kantor Dinas Perhubungan Kota Palu, dan 2) ntuk mengetahui dan menganalisis pengaruh disiplin kerja terhadap kinerja pegawai pada kantor Dinas Perhubungan Kota Palu. Sampel yang digunakan dalam penelitian berjumlah 56 orang. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda. Berdasarkan hasil analisis data, maka persamaan regresi yang di dapat adalah sebagai berikut: Y = 1,070 + 0,635X1 + 0,152X2. Hasil uji serempak menunjukkan bahwa variabel kompetensi dan disiplin kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai. Kemudian pada uji parsial menunjukkan variabel kompetensi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai dan variabel disiplin kerja berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap kinerja pegawai. Koefisien determinasi memperlihatkan nilai R-Square sebesar 0,649 yang menunjukkan bahwa 64,9% variabel kinerja pegawai dipengaruhi oleh variabel kompetensi dan disiplin kerja, sedangkan 35,1% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini.


Keywords


kompetensi; disiplin kerja; kinerja pegawai

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.22487/jimut.v2i1.42

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

e-ISSN: 2443-3578
p-ISSN: 2443-1850

Contact Person:
Juliana Kadang: julikadang@gmail.com