IMPLIKASI KECERDASAN EMOSIONAL DAN SELF EFFICACY TERHADAP KINERJA KARYAWAN

Ni Nyoman Triska Liliani, Yoberth Kornelius

Abstract


Abstrak

  Penelitian bertujuan untuk mengetahui implikasi kecerdasan emosional dan self efficacy terhadap kinerja karyawan di PT.Bank Perkreditan Rakyat Binarta Luhur Desa Sumbersari. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan deskriptif. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data kuantitatif, dengan jumlah sampel yang digunakan pada penelitian sebanyak 42 responden. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda dan teknik pengumpulan data yaitu sensus. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kecerdasan emosional dan self efficacy berpengaruh terhadap kinerja karyawan di PT.Bank Perkreditan Rakyat Binarta Luhur Desa Sumbersari.

Kata Kunci: Kecerdasan Emosional, Self Efficacy, dan Kinerja

 

Abstract

This study the aims to determine the effect of emotional intelligence and self efficacy to employee performance at PT.Bank Perkreditan Rakyat Binarta Luhur Sumbersari Village. The research  method used in this research is descriptive. The type of data used used in this research in quantitative data, with the number of samples used in the study of 42 respondents. The analysis technique used in multiple linear regression analysis and data collection techniques namely census. The result of this study indicate that emotional intelligence and self efficacy to employee performance at PT.Bank Perkreditan Rakyat Binarta Luhur Sumbersari Village.

Kewords: Emotional Intelligence, Self Efficacy, and Performance.


Keywords


Kecerdasan Emosional, Self Efficacy, dan Kinerja

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.22487/jimut.v9i1.314

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

e-ISSN: 2443-3578
p-ISSN: 2443-1850

Contact Person:
Juliana Kadang: julikadang@gmail.com