PENGARUH RETURN ON ASSET, EARNING PER SHARE, DAN PRICE EARNING RATIO TERHADAP RETURN SAHAM PERUSAHAAN MANUFAKTUR SUB SEKTOR INDUSTRI ROKOK YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

Astrid Ravitasari Blongkod, Ariawan Ariawan, Pemy Christian

Abstract


The study intends to determine simultaneous and partial influence of Return On Asset (X1), Earning Per Share (X2) and Price Earning Ratio (X3) on return share of manufacturing company sub sector cigarettes industry listed on Indonesia Stock Exchange. Data used is secondary data that is gathered from Indonesia Stock Exchange Website. Technique of data analysis is multiple linear regressions, which is proceeded with E-Views program version 9. The result of study confirms that partially, Return On Asset (ROA) and Price Earning Ratio (PER) have non-significant influence on Return Share in manufacturing company sub sector cigarrettes industry listed on Indonesia Stock Exchange during the period of 2012-2016 while Earning Per Share (EPS) has significant influence on Return Share. Simultaneously, Return On Asset (ROA), Earning Per Share (EPS), and Price Earning Ratio (PER) show significant influence on Return Share in manufacturing company sub sector cigarrettes industry listed on Indonesia Stock Exchange in the period of 2012-2016 by 20,2328%.

 

 

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Return On Asset (X1), Earning Per Share (X2) dan Price Earning Ratio (X3) secara simultan dan parsial terhadap Return Saham Perusahaan Manufaktur Sub Sektor Industri Rokok Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Data dalam penelitian ini merupakan data sekunder. Pengumpulan data diperoleh dari situs Bursa Efek Indonesia. Teknik analisis data menggunakan regresi berganda yang diolah menggunakan program E-Views versi 9. Hasil Penelitian menunjukan bahwa Secara parsial Return On Asset (ROA) tidak berpengaruh signifikan terhadap Return saham pada Perusahaan Manufaktur Sub Sektor Industri Rokok yang Terdaftar di BEI selama periode 2012-2016. Earning Per Share (EPS) berpengaruh signifikan terhadap Return saham pada Perusahaan Manufaktur. Price Earning Ratio (PER) tidak berpengaruh signifikan terhadap Return saham pada Perusahaan Manufaktur Sub Sektor Industri Rokok yang Terdaftar di BEI periode 2012-2016. Secara simultan menunjukan bahwa Return On Asset (ROA), Earning Per Share (EPS), Price Earning Ratio (PER) secara bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap variabel terikat Return saham Perusahaan Manufaktur Sub Sekor Industri Rokok yang Terdaftar di BEI periode 2012-2016 dengan besar pengaruh yakni sebesar 20,2328%.


Keywords


return on asset; earning per share; price earning ratio; return saham

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.22487/jimut.v4i1.109

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

e-ISSN: 2443-3578
p-ISSN: 2443-1850

Contact Person:
Juliana Kadang: julikadang@gmail.com